Mengenal Dan Memilih TEFLON - Wanita Harus Tahu Tentang Ini..!

Hampir semua ibu rumah tangga pasti memiliki jenis alat masak yang berbahan Teflon. Sebenarnya apa sih istimewanya? Bagaimana cara memilih dan merawat teflon yang benar? Yuk, disimak tips berikut ini..!


Setiap hari memasak menggunakan Teflon tapi tidak tahu tentang Teflon? Yuk, Kenali dulu apa itu TEFLON..!


Mengenal Dan Memilih TEFLON - Wanita Harus Tahu Tentang Ini..!

Keistimewaan yang utama dari alat masak berbahan teflon adalah tidak lengket, mudah dibersihkan dan sangat populer. Sebenarnya teflon bukan jenis alat memasak, melainkan merk dagang yang ditemukan oleh J.Plunket saat bekerja di DuPont, sebuah perusahaan ilmu pengetahuan. 

Teflon terbuat dari tetrafluorokarbon atau freon. Agar mudah mengucapkannya, Plunket menyingkat zat itu menjadi teflon. Tampilan teflon licin dan halus. Teflon pertama kali diaplikasikan pada alat memasak pada tahun 1962, berupa panci dan wajan anti lengket.

Tapi agar tidak salah, dalam tulisan ini kita akan membahas alat masak ya.. dan bukan merk dagang.

Jangan lupa ketahui dulu KELEBIHAN dan KEKURANGAN TEFLON

Memilih Teflon

Peralatan masak anti lengket tidak semuanya menggunakan teflon. Umumnya tetap menggunakan alumunium atau stainless steel yang dilapisi teflon. Alat masak teflon yang berkualitas memiliki ciri-ciri :

1. Terbuat dari alumunium tebal
2. Pegangan terbuat dari perpaduan silikon dan stainless steel.
3. memiliki lapisan teflon dengan ketebalan minimal 1/2 centimeter.
4. Jika diraba permukaannya lembut, licin tapi tidak mengkilap.
5. Mudah dibersihkan menggunakan tissue atau kain.
6. Memiliki daya tahan yang kuat terhadap goresan.
7. Umumnya berwarna hitam atau abu-abu.

Related Posts

Previous
Next Post »